KUIS
Tentukan volume kubus
dengan panjang rusuk 2 dm
Tentukan volume kubus
dengan panjang rusuk 2 dm
Jawaban:
Volume dari sebuah kubus tersebut yaitu adalah 8 dm³
Pembahasan:
V=s³
=s×s×s
=(2×2)×2
=4×2
=8 dm³
Detail:
Mapel:Matematika
Kelas:6 - SD
Materi:Bab 4 - Bangun ruang
Kata kunci:Bangun ruang,Volume,Kubus
Kode:6.2.4
#BelajarBersamaBrainly
Jawaban: 8 dm³
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
- Bangun ruang= kubus
- panjang rusuk atau sisi= 2 dm
Ditanya: volume kubus
Penyelesaian:
Rumus volume kubus= sisi x sisi x sisi atau sisi³ atau s³
= 2 x 2 x 2 atau 2³ = 8 dm³
[answer.2.content]